Skripsi

Perubahan Frekuensi Bangkitan pada Pasien Epilepsi saat Bulan Ramadan dan Faktor yang Memengaruhi = Changes in Seizure Frequency Among Patients with Epilepsy During Ramadan Fasting and Associated Factors.

Latar Belakang Epilepsi merupakan kondisi gangguan neurologis yang ditandai dengan gerakan mendadak tanpa sadar dan disertai hilangnya kontrol tubuh dan kesadaran. Puasa Ramadan menjadi tantangan tersendiri pada pasien epilepsi karena adanya pola hidup yang berubah. Keuntungan dan kerugian puasa masih menjadi tantangan dalam anjuran berpuasa Ramadan. Dengan itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perubahan frekuensi kejang dan faktor-faktor yang memengaruhi saat bulan Ramadan. Metode Penelitian ini menggunakan metode potong lintang di RSUPN Dr. Cipto Mangunkusumo. Data yang diambil merupakan data sekunder dari penelitian primer pada Februari–April 2024. Sebanyak 71 subjek diambil melalui total sampling dengan 57 subjek yang dianalisis terhadap perubahan frekuensi kejang. Dilakukan analisis univariat untuk mendeskripsikan karakteristik, analisis bivariat, Chi-square dan nonparametrik, KruskalWallis, untuk meneliti faktor-faktor yang berhubungan dengan perubahan frekuensi kejang. Lalu, dilakukan analisis multivariat regresi multinomial pada p < 0,25. Hasil dianggap signifikan jika p

Judul Seri
-
Tahun Terbit
2025
Pengarang

Bayu Satrio Putra - Nama Orang
Fitri Octaviana - Nama Orang

No. Panggil
S25127fk
Penerbit
Jakarta : Program Pendidikan Dokter Umum S1 Reguler.,
Deskripsi Fisik
xv, 61 hlm. ; 21 x 30 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
SBP Online
Klasifikasi
NONE
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
S25127fkS25127fkPerpustakaan FKUITersedia - File Digital
Image of Perubahan Frekuensi Bangkitan pada Pasien Epilepsi saat Bulan Ramadan dan Faktor yang Memengaruhi = Changes in Seizure Frequency Among Patients with Epilepsy During Ramadan Fasting and Associated Factors.

Related Collection


WhatsApp

Halo Sobat Medi đź‘‹

Ada pertanyaan atau hal yang bisa kami bantu?

Layanan WA Perpustakaan FKUI
Senin - Jumat 08.00 - 16.00 WIB
Pesan yang masuk di luar waktu operasional (di atas) akan direspon pada hari kerja berikutnya.