Tesis

Analisis Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Lama Penggunaan Tunneled Double Lumen Catheter Pada Anak dengan Hemodialisis Reguler = Factors Associated with Duration of Tunneled Double Lumen Catheter Use In Children with Regular Hemodialysis.

Latar belakang Modalitas akses vaskular yang sering digunakan untuk melakukan tindakan HD pada anak adalah penggunaan tunneled double lumen catheter (TDLC), yang telah meningkat penggunaannya dari 60% pada tahun 2011 sampai 78% pada tahun 2014 dari semua pilihan akses vaskuler (untunneled catheter, tunneled catheter, arteriovenous fistula (AVF)danarteriovenous graft (AVG)). Belum ada data mengenai lama penggunaan kateter tersebut berhubungan dengan posisi pemasangan, lokasi ujung kateter, bakteremia yang berhubungan dengan kateter, dan status nutrisi.Penelitian ini bertujuan untuk menelaah faktor-faktor yang memengaruhi lama penggunaan kateter tersebut. Metode Studi deskriptif dengan desain cross sectional dengan subjek penelitian anak berusia 2-18 tahun dan menderita penyakit ginjal kronik stadium 4-5 yang menjalani HD reguler di RSCM.Analisis statistik dengan uji statistik Mann-Whitney, KruskallWallis,

regresi linear.Pengujian dilakukan dengan menggunakan piranti lunak SPSSversion 20 for Windows. Hasil Selama periode Agustus 2012 sampai Agustus 2016 didapatkan 55 subjek yang memenuhi kriteria; 32 subjek (58,2%) laki laki dan 23 subjek (41,8%) perempuan. Rerata lama penggunaan TDLC 125 hari. Lama penggunaan TDLC pada kelompok posisi ujung kateter di mid atrium lebih panjang dibandingkan pada kelompok posisi ujung kateter di luar mid atrium kanan (154 (20-491) hari vs 86,5 (35-228) hari; p

Judul Seri
-
Tahun Terbit
2017
Pengarang

Ediyanto - Nama Orang
Alexander Jayadi - Nama Orang
Cahyani Gita Ambarsari - Nama Orang

No. Panggil
T17127fk
Penerbit
Jakarta : Program Studi Ilmu Bedah.,
Deskripsi Fisik
xii, 35 hlm., 21cm x 30cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
T17127FKT17127fkPerpustakaan FKUITersedia
Image of Analisis Faktor-faktor yang Berhubungan dengan Lama Penggunaan Tunneled Double Lumen Catheter Pada Anak dengan Hemodialisis Reguler = Factors Associated with Duration of Tunneled Double Lumen Catheter Use In Children with Regular Hemodialysis.

Related Collection