Tesis

Faktor-faktor Prognosis Terjadinya Syok pada Anak dengan Demam Berdarah Dengue = Prognosis Factors of Shock in Children with Dengue Hemorrhagic Fever.

Latar belakang: Manifestasi klinis yang bervariasi, patogenesis yang kompleks, dan perbedaan serotipe virus membuat sulit memprediksi perjalanan penyakit dengue. Pencarian faktor-faktor prognosis sangat penting dalam memprediksi kasus yang mungkin berkembang menjadi sindrom syok dengue (SSD). Anak yang dirawat di RS dapat mengalami syok. Angka kematian SSD 7,81% dan prevalens SSD 15,53% yang tinggi serta klasifikasi infeksi virus dengue terbaru menurut pedoman WHO 2011 merupakan alasan dilakukan penelitian ini. Tujuan: Mengetahui faktor-faktor prognosis demam berdarah dengue (DBD) yang berpotensi menjadi SSD. Metode: Studi retrospektif menggunakan data rekam medik pasien anak usia 0 sampai

Judul Seri
-
Tahun Terbit
2017
Pengarang

Rossy Agus Mardani - Nama Orang
Hindra Irawan Satari - Nama Orang
Hartono Gunardi - Nama Orang

No. Panggil
T17112fk
Penerbit
Jakarta : Sp-2 Ilmu Kesehatan Anak.,
Deskripsi Fisik
xv, 60 hlm., 21cm x 30cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
T17112FKT17112fkPerpustakaan FKUITersedia
Image of Faktor-faktor Prognosis Terjadinya Syok pada Anak dengan Demam Berdarah Dengue = Prognosis Factors of Shock in Children with Dengue Hemorrhagic Fever.

Related Collection