Tesis

Efek Androgen Deprivation Therapy Terhadap Profil Lipid Dan Profil Glukosa Pada Pasien Kanker Prostat Di RSUP H Adam Malik Medan. = The Effect of Androgen Deprivation Therapy on The Lipid Profile and Blood Glucose Level in Prostate Cancer Patients in H Adam Malik General Hospital Medan.

Terapi Androgen Deprivation Therapy (ADT) adalah salah satu tatalaksana untuk pasien dengan kanker prostat stadium lanjut yang berhubungan dengan adanya perubahan dari komposisi masa tubuh dan mencetuskan adanya resistensi dari insulin perifer. Penelitian ini dilaksanakan di RSUP H. Adam Malik, Medan sejak Juni 2014 hingga Juni 2015. Terapi ADT menyebabkan peningkatan secara signifikan sebelum dan 6 bulan sesudah pemberian kadar gula darah post prandial (121.12±21 mg/mL vs 134.64±33.35 mg/mL, p-value=0.011) dan Glycosylated hemoglobin (HbA1C) (5±0.5% vs 5.5±0.79%, p-value = 0.000). Pemberian ADT selama 3 sampai 6 bulan juga secara signifikan meningkatkan kadar Trigliserida (TG) (104.4±38.67 vs 131.2±32.27 vs 127±33.43, p-value = 0.005).
Kata kunci: Kanker Prostat, Androgen Deprivation Therapy, Adam Malik


Therapy (ADT) is one of the treatments in patients with advanced prostate cancer in which has been linked to the changes in body mass composition and induction of insulin peripheral resistance in many studies. This research was conducted at Dr H. Adam Malik, Medan from June 2014 to June 2015. ADT administration is found to cause a significant elevation of 2-hour postprandial blood glucose (121.12±21 mg/mL vs 134.64±33.35 mg/mL, p-value=0.011) and Glycosylated hemoglobin (5±0.5% vs 5.5±0.79%, p-value = 0.000) (HbA1c) after 6 months of therapy. Additionally, ADT administration within 3 and 6 months of duration had also significantly increased triglyceride (TG) level when compared to before treatment (104.4±38.67 vs 131.2±32.27 vs 127±33.43 respectively, P-value = 0.005).
Key words: Prostate Cancer, Adrogen Deprivation Therapy, Adam Malik

Judul Seri
-
Tahun Terbit
2016
Pengarang

Willi Irawan - Nama Orang
Syah Mirsya Warli - Nama Orang

No. Panggil
T 16 431 FK
Penerbit
Jakarta : Program Pendidikan Dokter Spesialis Urologi.,
Deskripsi Fisik
ix, 24 hlm., 21cm x 30cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
T16431FKT16431FKPerpustakaan FKUITersedia
Image of Efek Androgen Deprivation Therapy Terhadap Profil Lipid Dan Profil Glukosa Pada Pasien Kanker Prostat Di RSUP H Adam Malik Medan. = The Effect of Androgen Deprivation Therapy on The Lipid Profile and Blood Glucose Level in Prostate Cancer Patients in H Adam Malik General Hospital Medan.

Related Collection