Tesis

Hubungan Carcinoma Percentage (CP) dan Lymphatic Microvessel Density (LMVD) berdasarkan D2-40/Podoplanin sebagai faktor prognostik metastasis ke kelenjar getah bening (KGB) pada adenokarsinoma Not Otherwise Specified (NOS) kolorektal = Correlation between Carcinoma Percentage (CP) and Lymphatic Microvessel Density (LMVD)) based on D2-40 /Podoplanin as a prognostic factor for lymph node metastasis in adenocarcinoma Not Otherwise Specified (NOS) colorectal.

Latar Belakang: Pada KKR, miofibroblas merupakan komponen sel utama dalam stroma desmoplastik yang memiliki peran penting dalam proses metastasis. Persentase antara karsinoma dengan stroma desmoplastik dikenal sebagai Carcinoma Percentage (CP) berperan sebagai independent predictor metastasis. D2-40/ Podoplanin (PDPN) dikenal sebagai marker spesifik Lymphatic Endothelial Cell (LEC), digunakan untuk menilai Lymphatic Microvessel Density (LMVD) dan Lymphatic Vessel Invasion (LVI). Tujuan penelitian untuk mengetahui korelasi dan hubungan CP, LMVD dan LVI dengan metastasis sel tumor ke kelenjar getah bening (KGB). Bahan dan Metode: Dilakukan penilaian CP terhadap 44 sampel adenokarsinoma Not Otherwise Specified (NOS) kolorektal dan pulasan D2-40/Podoplanin untuk menilai LMVD dan LVI. Uji statistik dilakukan untuk mencari korelasi antara CP dan LMVD, serta hubungan antara CP, LVI serta metastasis KGB. Hasil: Terdapat korelasi kuat antara CP dan LMVD area intratumoral dan peritumoral dengan arah korelasi negatif. Terdapat hubungan bermakna (p=0,00) antara LMVD (area intratumoral dan area peritumoral) dengan adanya LVI. Terdapat hubungan bermakna antara LVI dengan kejadian metastasis KGB (p=0,03). Area intratumoral menunjukkan hubungan bermakna dengan kejadian metastasis KGB (nilai p=0,04), sedangkan area peritumoral tidak menunjukkan hubungan bermakna (nilai p=0,17). Kesimpulan: Pemeriksaan CP pada sediaan histopatologi dapat digunakan untuk memprediksi tinggi/rendahnya kejadian metastasis sel tumor ke KGB, didasarkan adanya korelasi kuat antara CP dan LMVD.
Kata kunci: Carcinoma Percentage, Lymphatic Microvessel Density, Lymphatic Vessel Invasion, Lymphatic Endothelial Cell



Background : In CRC, myofibroblast are the main component cells in tumour stroma which have an important role in the metastases process. The precentage between carcinoma and desmoplastic stroma known as Carcinoma Percentage (CP), can be used as an independent predictor metastases. D2-40/Podoplanin (PDPN) known as a spesific marker for Lymphatic Endothelial Cell (LEC), which used to assess Lymphatic Microvessel Density (LMVD) and Lymphatic Vessel Invasion (LVI). This study aims to determine correlation and association between CP, LMVD and LVI with the metastases process to lymph node (LN). Materials and Methods: CP assessment conducted on 44 samples of adenocarcinoma Not Otherwise Specified (NOS) colorectal and examination D2-40 / Podoplanin to assess LMVD and LVI. The statistical test is performed to find the correlation between CP and LMVD, as well as the relationship between CP, LVI and metastasis KGB. Result: There were a strong correlation between CP and LMVD intratumoral and peritumoral area with the negative correlation. There were a significant association (p=0,00) between LMVD (intratumoral and peritumoral area) with the LVI. There was a significant association between LVI and lymph node metastases (p=0,03). Intratumoral area showed significant association with lymph node metastases (nilai p=0,04), whereas peritumoral area showed no significant association (nilai p=0,17). Conclusion: CP examination in histopathology specimen can be used to predict high/low rate of tumour cells metastases to the lymph node, based on a strong correlation between CP and LMVD.
Kata kunci: Carcinoma Percentage, Lymphatic Microvessel Density, Lymphatic Vessel Invasion, Lymphatic Endothelial Cell

Judul Seri
-
Tahun Terbit
2016
Pengarang

Elisabeth Indria Sari - Nama Orang
Ening Krisnuhoni - Nama Orang
Puspita Eka Wuyung - Nama Orang

No. Panggil
T 16 378 FK
Penerbit
Jakarta : Program Studi Ilmu Patologi Anatomik.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
T16378FKT16378FKPerpustakaan FKUITersedia
Image of Hubungan Carcinoma Percentage (CP) dan Lymphatic Microvessel Density (LMVD) berdasarkan D2-40/Podoplanin sebagai faktor prognostik metastasis ke kelenjar getah bening (KGB) pada adenokarsinoma Not Otherwise Specified (NOS) kolorektal = Correlation between Carcinoma Percentage (CP) and Lymphatic Microvessel Density (LMVD)) based on D2-40 /Podoplanin as a prognostic factor for lymph node metastasis in adenocarcinoma Not Otherwise Specified (NOS) colorectal.

Related Collection