Tesis
Gabungan Glasgow Coma Scale (GCS), Umur dan Tekanan Darah Sistolik Sebagai Penilai Luaran Pasien Penurunan Kesadaran Di Instalasi Gawat Darurat RSUPN Cipto Mangunkusumo = Combined Glasgow Coma Scale (GCS), Age and Systolic Blood Pressure For Assessing Outcomes of Patient with Decreased Consciousness In the ER RSUPN Cipto Mangunkusumo.
Latar belakang: Pasien penurunan kesadaran merupakan salah satu kasus yang sering ditemui di Instalasi Gawat Darurat (IGD). Penilaian awal diperlukan untuk memberikan informasi kepada keluarga pasien mengenai kemungkinan yang akan terjadi dan membantu keluarga dalam pengambilan keputusan. GCS telah menjadi salah satu penilaian yang digunakan untuk menilai luaran pasien penurunan kesadaran, tetapi dinilai masih kurang dalam memprediksi luaran yang terjadi. Penelitian ini bertujuan untuk menilai gabungan GCS, tekanan darah sistolik dan umur dapat memprediksi luaran pasien penurunan kesadaran. Metode: Penelitian ini merupakan studi observasional kohort retrospektif. 76 pasien penurunan kesadaran yang datang ke IGD RSUPN Cipto Mangunkusumo. Peneliti melakukan pencatatan penilaian Glasgow Coma Scale (GCS), tekanan darah sistolik dan umur saat pasien diperiksa di triase. Luaran dinilai setelah dua minggu pasca kedatangan di IGD. Hasil: Hasil analisis bivariat pada GCS dan umur memperoleh hasil berbeda bermakna antara pasien kelompok luaran buruk dengan kelompok luaran baik (p
- Judul Seri
-
-
- Tahun Terbit
-
2016
- Pengarang
-
Mario Simamora - Nama Orang
- No. Panggil
-
T 16 085 FK
- Penerbit
- Jakarta : Program Studi Anestesiologi dan Terapi Intensif., 2016
- Deskripsi Fisik
-
xiv, 47 hlm.
- Bahasa
-
Indonesia
- ISBN/ISSN
-
-
- Klasifikasi
-
NONE
- Edisi
-
-
- Subjek
-
-
- Info Detail Spesifik
-
-
T16085FK | T16085FK | Perpustakaan FKUI | Tersedia |
Masuk ke area anggota untuk memberikan review tentang koleksi