Tesis

Pengaruh Lingkungan terhadap Stabilitas DNA dari Bercak Darah : Studi pada 24 Lokus Marka STR yang digunakan untuk kepentingan Forensik = Environment Effect on DNA Stability of Blood Stain : A Study of 24 STR Locus for Forensic Application.

DNA forensik adalah teknik identifikasi individu berdasarkan profil DNA STR. Bercak darah merupakan barang bukti utama dalam kejadian kriminal. Paparan lingkungan diketahui merusak DNA, oleh karena itu penelitian ini menganalisis pengaruh lingkungan terhadap marka STR untuk kepentingan forensik. Bercak darah dari 12 individu diletakkan pada kain katun steril dikelompokkan menjadi 3 kelompok perlakuan lingkungan (dalam, luar dan tanah); 4 kelompok perlakuan lama paparan (1, 7, 14, dan 28 hari). DNA diekstraksi, dikuantifikasi menggunakan PCR real time kuantitatif, dilanjutkan amplifikasi 24 lokus STR. Stabilitas DNA diukur berdasarkan tingkat keberhasilan amplifikasi alel pada 24 lokus STR. Hasil penelitian menunjukkan hubungan bermakna (P

Judul Seri
-
Tahun Terbit
2015
Pengarang

Vira Saamia - Nama Orang
Herawati Sudoyo - Nama Orang
Nursamran Subandi - Nama Orang

No. Panggil
T 15 551 FK
Penerbit
Jakarta : Program Studi Magister Ilmu Biomedik.,
Deskripsi Fisik
xvi, 81 hlm.; 20 x 29 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
T15551FKT15551FKPerpustakaan FKUITersedia
Image of Pengaruh Lingkungan terhadap Stabilitas DNA dari Bercak Darah : Studi pada 24 Lokus Marka STR yang digunakan untuk kepentingan Forensik = Environment Effect on DNA Stability of Blood Stain : A Study of 24 STR Locus for Forensic Application.

Related Collection