Tesis

Efek Suntikan Intra Articular Recombinant Human Growth Hormone Dibandingkan Dengan Asam Hyaluronat Dan Placebo Terhadap Degenerasi Tulang Rawan Kelinci Selandia Baru Mocel Osteoarthritis = Effect Of Intraarticular Injection Of Recombinant Human Growth Hormone Compared With Hyaluronic Acid And Placebo In Cartilage Degeneration Process Of Osteoarthritic Model In White New Zealand Rabbit.

Pendahuluan. Osteoarthritis (OA) adalah sebuah penyakit sendi degeneratif yang menyebabkan disabilitas dengan prevalensi yang terus meningkat. Hormon pertumbuhan memiliki efek regenerasi tulang rawan secara langsung melalui stimulasi sel kondroblas dan proses morphoangiogenesis juga melalui faktor pertumbuhan secara sistemik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui manfaat suntikan sendi dengan hormon pertumbuhan pada kasus Osteoarthritis. Metode Penelitian. Penelitian dilakukan di Rumah Sakit Hewan Institut Pertanian Bogor pada bulan Mei hingga September 2015. Desain penelitian adalah randomized post test only control group. Sejumlah 21 ekor kelinci Selandia Baru putih, berat 1.9-2.6kg, usia 7-8 bulan. Kelinci dibagi secara acak menjadi kelompok kontrol (NaCl 0.9%), suntikan hormon pertumbuhan (4iu), dan suntikan asam hyaluronat (6mg) . Dengan metode acak tersamar dilakukan suntikan kolagenase tipe II C. Histolyticum pada hari 1 dan ke 4 pada lutut kiri, kemudian tindakan penyuntikan dilakukan sebanyak tiga kali dengan selang waktu 1 minggu. Evaluasi dengan periode kepincangan, skoring makroskopis, histologis dilakukan pada minggu ke-8 pasca penyuntikan pertama. Temuan Penelitian. Berdasarkan hasil penelitian ditemukan periode kepincangan pada grup yang diberikan hormon pertumbuhan lebih singkat, dan bermakna secara statistik dibandingkan dengan grup kontrol (p

Judul Seri
-
Tahun Terbit
2015
Pengarang

Erick Wonggokusuma - Nama Orang
Andri Maruli Tua Lubis - Nama Orang

No. Panggil
T 15 490 FK
Penerbit
Jakarta : Program Studi Ilmu Bedah Orthopaedi dan Traumatologi.,
Deskripsi Fisik
xv, 65 hlm.; 20 x 29 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
T15490FKT15490FKPerpustakaan FKUITersedia
Image of Efek Suntikan Intra Articular Recombinant Human Growth Hormone Dibandingkan Dengan Asam Hyaluronat Dan Placebo Terhadap Degenerasi Tulang Rawan Kelinci Selandia Baru Mocel Osteoarthritis = Effect Of Intraarticular Injection Of Recombinant Human Growth Hormone Compared With Hyaluronic Acid And Placebo In Cartilage Degeneration Process Of Osteoarthritic Model In White New Zealand Rabbit.

Related Collection