Tesis

Perbedaan distribusi ventilasi antara penggunaan Positive End- Expiratory Pressure 5 cmH20 dan 10 cmH2O pada pasien pascaoperasi dengan penilaian Electrical Impedance Tomography = Distribution of Ventilation Difference between Positive End- Expiratory Pressure 5 cmH20 and 10 cmH2O in Postoperative Patients with Electrical Impedance Tomography.

Latar Belakang. Atelektasis merupakan komplikasi pernapasan perioperatif yang sering terjadi hingga 24 jam pascaoperatif, namun dapat bertahan hingga beberapa hari. Penggunaan PEEP dapat membuka alveolus yang kolaps pascaoperatif. Penelitian ini berusaha membandingkan efek PEEP 5 cmH20 dan 10 cmH2O terhadap distribusi ventilasi pada pasien pascaoperatif menggunakan EIT. Metoda. Uji klinis acak ini dilakukan di RS Cipto Mangunkusumo terhadap 35 pasien operasi kranioktomi dan laparotomi elektif (usia 18-60 tahun, durasi bedah > 3 jam, paru normal). Subjek dirandomisasi ke dalam 2 kelompok intervensi: ventilasi mekanik pascaoperatif PEEP 5 cmH20 (PEEP-5) dan PEEP 10 cmH2O (PEEP-10). Hipotesis penelitian adalah distribusi ventilasi PEEP-10 lebih baik dibandingkan PEEP-5. Parameter ∆TIV, ∆EELI (global dan regional) dan CR diambil dari monitor EIT PulmoVista 500®. Hasil. Nilai ∆TIV antara bagian paru anterior dan posterior berbeda bermakna secara statistik pada menit ke-20 (p=0,012), namun masih ada subjek kelompok PEEP-5 dengan distribusi ventilasi tidak homogen hingga 1 jam pengukuran. Nilai ∆EELI global dan regional dalam 1 jam secara statistik bermakna dengan nilai p 3 hours, normal lung). Subjects were randomized into two intervention groups: postoperative mechanical ventilation PEEP 5 cmH20 (PEEP5) and 10 cmH2O PEEP (PEEP-10). The hypothesis is distribution of ventilation PEEP-10 is better than PEEP-5. Parameter ΔTIV, ΔEELI (global and regional) and ΔCR were taken from a monitor EIT PulmoVista 500®. Results. ΔTIV values between anterior and posterior parts of lung statistically significant difference in the 20th minute (p=0.012), but there is still a subject of the PEEP group-5 which has a non-homogeneous distribution of ventilation up to 1 hour of measurement. The value of ΔEELI (global and regional ) in 1 hour statistically significant with p

Judul Seri
-
Tahun Terbit
2015
Pengarang

Vera Rahmawati - Nama Orang
Amir Sjarifuddin Madjid - Nama Orang
Dita Aditianingsih - Nama Orang

No. Panggil
T 15 451 FK
Penerbit
Jakarta : Program Studi Anestesiologi dan Terapi Intensif.,
Deskripsi Fisik
xv, 73 hlm.; 20 x 29 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
T15451FKT15451FKPerpustakaan FKUITersedia
Image of Perbedaan distribusi ventilasi antara penggunaan Positive End- Expiratory Pressure 5 cmH20 dan 10 cmH2O pada pasien pascaoperasi dengan penilaian Electrical Impedance Tomography = Distribution of Ventilation Difference between Positive End- Expiratory Pressure 5 cmH20 and 10 cmH2O in Postoperative Patients with Electrical Impedance Tomography.

Related Collection