Skripsi

Hubungan Perilaku Merokok dan Minum Alkohol dengan Kejadian Tuberkulosis Paru pada Pasien Diabetes Melitus di Puskesmas Jakarta = Association between Smoking and Drinking Alcohol with Prevalence of Tuberculosis in Patients with Diabetes Mellitus in Jakarta Primary Health Centre.

Hiperglikemia melemahkan imunitas sehingga pasien DM lebih rentan terkena TB. Imunitas juga bisa melemah akibat rokok dan alkohol. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui prevalensi TB pada pasien DM terkait dengan perilaku merokok dan minum alkohol. Penelitian ini menggunakan desain cross sectional dan dilakukan kepada pasien DM di beberapa puskesmas Jakarta padaNovember 2013 sampai Januari 2014. Penelitian ini melibatkan 291 pasien DM dan 35,7% didiagnosis TB.Adanya riwayat merokok, tidak adanya riwayat merokok dalam seminggu terakhir, perokok derajat sedang-berat, dan adanya riwayat minum alkohol berhubungan (p0,05).
Kata kunci: prevalensi, TB paru, diabetes melitus, merokok, minum alkohol, Jakarta.


Hyperglycemia weakens immunity so that patients with DM are easier to have TB. The immunity can be weaker because of smoking and drinking alcohol. This research had purpose to know prevalence of TB in patients with DM and its association with smoking and drinking alcohol. It used design of cross sectional and was applied to patients with DM in some primary health centres in Jakarta from November 2013 until January 2014. It involved 291 patients with DM and 35.7% are diagnosedas TB. Smoking in the past time, no smoking in one week before, moderate-heavy smoker, and drinking alcohol in the past time have association (p0,05).
Keywords: prevalence, tuberculosis, diabetes melitus, smoking, drinking alcohol, Jakarta.

Judul Seri
-
Tahun Terbit
2015
Pengarang

Mada Taruna Sakti Anwar - Nama Orang
Indah Suci Widyahening - Nama Orang

No. Panggil
S15322FK
Penerbit
Jakarta : Program Pendidikan Dokter Umum S1 Reguler.,
Deskripsi Fisik
xiii, 35 hlm.; 20 x 29 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
S15322FK
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
S15322FKS15322FKPerpustakaan FKUITersedia
Image of Hubungan Perilaku Merokok dan Minum Alkohol dengan Kejadian Tuberkulosis Paru pada Pasien Diabetes Melitus di Puskesmas Jakarta = Association between Smoking and Drinking Alcohol with Prevalence of Tuberculosis in Patients with Diabetes Mellitus in Jakarta Primary Health Centre.

Related Collection