Skripsi

Hubungan Status Nutrisi dan Morbiditas pada Anak dengan Kolestasis di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo = Relationship of Status Nutrition and Morbidity in Children with Cholestasis in Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo.

Penyakit kolestasis pada bayi dan anak memberikan dampak negatif bagi status nutrisi, pertumbuhan serta perkembangan sehingga berdampak pada mortalitas. Sistem imunitas pada bayi dan anak yang lemah meningkatkan morbiditas dan berdampak pada status nutrisi sehingga meningkatkan angka mortalitas pada anak kolestasis. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan data rekam medis pasien bayi dan anak kolestasis yang dirawat inap serta rawat jalan di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo tahun 2010-2015. Dengan menggunakan desain cohort retrospektif , penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan status nutrisi dan morbiditas pada anak dengan kolestasis di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo. Hasil penelitian pengukuran status nutrisi berdasarkan lingkar lengan atas per umur (n=37) didapatkan, status gizi normal 10(27%), gizi kurang 10(27%), dan gizi buruk 17(46%). Dengan pengukuran indeks lingkar lengan atas per umur (LLA/U), hubungan morbiditas common cold memiliki hubungan yang bermakna p0,05.
Kata kunci : kolestasis, anak, status nutrisi, morbiditas



Cholestasis disease in infants and children adversely affects nutritional status, growth and development which impact on mortality. The weak immune system in infants and children can increase morbidity and nutritional status thus increasing the mortality rate in children with cholestasis. This research was conducted using data from medical records patients of infants and children with cholestatic who are hospitalized and given outpatient treatment at Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo 2010-2015. By using a retrospective cohort design, this research aims to determine the relationship of nutritional status and morbidity in children with cholestasis in Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo. Research results measuring of nutritional status with the index mid upper arm circumference for age (n=37), normal nutritional status 10(27%), under nutrition 10(27%) and severe nutrition 17(46%). With the index mid upper arm circumference for age (MUAC/A), morbidity relationship common cold against nutritional status has a significant relationship p 0.05. Keyword : cholestasis, child, nutritional status, morbidity

Judul Seri
-
Tahun Terbit
2015
Pengarang

Nur Aryani - Nama Orang
Fatima Safira Alatas - Nama Orang

No. Panggil
S15286FK
Penerbit
Jakarta : Program Pendidikan Dokter Umum S1 Reguler.,
Deskripsi Fisik
xv, 40 hlm.; 20 x 29 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
S15286FK
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
S15286FKS15286FKPerpustakaan FKUITersedia
Image of Hubungan Status Nutrisi dan Morbiditas pada Anak dengan Kolestasis di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo = Relationship of Status Nutrition and Morbidity in Children with Cholestasis in Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo.

Related Collection