Skripsi

Hubungan Kepuasan terhadap Pelayanan Dokter dengan Loyalitas Pasien Rumah Sakit X Tahun 2015 = Association Between Satisfaction toward Doctor Services and Patient Loyality at X Hospital in 2015.

Di era globalisasi, persaingan bisnis rumah sakit di Indonesia semakin ketat. Agar dapat berkompetisi, sebuah rumah sakit harus dapat memberikan kualitas pelayanan yang baik, salah satunya adalah kualitas pelayanan dokter. Kepuasan akan pelayanan yang dirasakan oleh pasien akan menghasilkan loyalitas. Untuk itu, Rumah Sakit X perlu mengetahui kepuasan pasien terhadap pelayanan dokter dan bagaimana hubungan antara kepuasan pasien tersebut dengan loyalitas pasien di Rumah Sakit X. Penelitian dengan desain cross sectional ini menggunakan data sekunder hasil survey kepuasan Rumah Sakit X tahun 2015. Hasil dari penelitian menunjukan tidak terdapat hubungan antara kepuasan secara umum terhadap pelayanan dokter dengan loyalitas pasien terhadap Rumah Sakit X di tahun 2015 (p=0,153). Hasil ini mungkin disebabkan oleh adanya faktor lain selain kepuasan terhadap pelayanan dokter yang dapat berpengaruh terhadap loyalitas. Akan tetapi, terdapat korelasi antara dimensi dalam kepuasan terhadap pelayanan dokter dengan loyalitas. Dimensi kepuasan tersebut adalah reliability (r=0,40), tangible (r=36,7), dan emphaty (r=0,34).
Kata kunci : Kepuasan, pelayanan dokter, pasien, loyalitas, rumah sakit



In this globalization era, hospital business competitions are getting harder. In order to compete with other hospitals, a hospital has to provide the best quality of service to its patients from doctors and other health care proffesionals. Satisfaction of the hospital service will have an impact on patients loyality. Therefore, X Hospital need to know the level of their patient satisfaction toward the quality of doctor services and how it associates with patient loyality in X Hospital. In this cross sectional study, secondary datas from X Hospital Satisfaction Survey in 2015 were analyzed. The result of this study showed that patient satisfaction toward the quality of doctor services had no association with patient loyality at X Hospital in 2015 (p=0.153). This result might have caused by other external factors that associated with loyality. Otherwise, there were corellations between dimensions of satisfaction toward doctor services and loyality. That dimensions were reliability (r=0.40), tangible (r=36.7), and emphaty (r=0.34).
Key words : satisfaction, doctor service, patient, loyality, hospital

Judul Seri
-
Tahun Terbit
2015
Pengarang

Ruby Aurora P. W. Kuntarto - Nama Orang
Grace Wangge - Nama Orang

No. Panggil
S15180FK
Penerbit
Jakarta : Program Pendidikan Dokter Umum S1 Reguler.,
Deskripsi Fisik
xii, 47 hlm.; 20 x 29 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
S15180FK
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
S15180FKS15180FKPerpustakaan FKUITersedia
Image of Hubungan Kepuasan terhadap Pelayanan Dokter dengan Loyalitas Pasien Rumah Sakit X Tahun 2015 = Association Between Satisfaction toward Doctor Services and Patient Loyality at X Hospital in 2015.

Related Collection