Tesis

Biomarker stres oksidatif saat istirahat pada atlet sepakbola profesional Indonesia = Oxidative stress biomarker at rest in Indonesian professional football athletes.

Atlet melakukan aktivitas fisik secara terus menerus dengan intensitas tinggi. Keadaan ini diduga dapat mencetuskan terjadinya stres oksidatif yang diketahui berperan dalam mekanisme terjadinya beberapa penyakit. MDA diketahui sebagai salah satu marker terjadinya stres oksidatif. Sedangkan aktivitas SOD eritrosit dapat menggambarkan adaptasi sistem antioksidan terhadap latihan.
Tujuan : Mengetahui gambaran kadar MDA plasma dan aktivitas SOD eritrosit saat istirahat pada kelompok atlet sepakbola profesional Indonesia dan pengunjung pusat kebugaran sebagai kontrol.
Metode : Penelitian ini merupakan penelitian potong lintang dengan subyek kelompok atlet dan kelompok kontrol. Subyek kelompok atlet adalah pesepakbola dari salah satu klub peserta kompetisi sepakbola tertinggi di Indonesia, sedangkan kelompok kontrol dipilih secara acak dari pengunjung salah satu pusat kebugaran di Jakarta. Dari kedua kelompok akan dikumpulkan data karakteristik fisik, kebiasaan olahraga dan tingkat aktivitas fisik, diikuti dengan pengambilan darah untuk mengetahui kadar MDA dan aktivitas SOD, setelah subyek berpuasa 12 jam dan tidak melakukan aktivitas fisik berat (olahraga) sejak 24 jam.
Hasil: Karakteristik fisik kedua kelompok secara statistik tidak berbeda kecuali pada rerata nadi istirahat(P

Judul Seri
-
Tahun Terbit
2014
Pengarang

Zaini Kadhafi Saragih - Nama Orang
Nani Cahyani - Nama Orang
Yulhasri - Nama Orang

No. Panggil
T14023fk
Penerbit
Jakarta : Program Studi Ilmu Kedokteran Olahraga.,
Deskripsi Fisik
xi, 74 hlm., lamp.7
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
T14023fk
Edisi
-
Subjek
Info Detail Spesifik
-
T14023fkT14023fkPerpustakaan FKUITersedia
Image of Biomarker stres oksidatif saat istirahat pada atlet sepakbola profesional Indonesia = Oxidative stress biomarker at rest in Indonesian professional football athletes.

Related Collection