Text

Pengaruh kombinasi latihan aerobik dan penguatan terhadap kapasitas aeerobik dan hemodinamik: studi intervensi pada pasien sindroma koroner akut pasca intervensi koroner perkutan = Effect of combination of aerobic and strengthening exercise to aerobic capacity and hemodynamic: interventional study to post PCI patients with acute coronary syndrome.

Latar belakang: Belum banyak studi yang menyatakan pengaruh latihan penguatan terhadap peningkatan kapasitas aerobik pada pasien dengan Sindroma Koroner Akut (SKA) risiko ringan dan sedang pasca intervensi koroner perkutan serta apa pengaruhnya terhadap tekanan darah dan laju jantung. Tujuan: Mengetahui manfaat kombinasi latihan aerobik dan latihan penguatan pada pasien SKA risiko ringan dan sedang pasca intervensi koroner perkutan. Metode : Penelitian ini menggunakan desain studi eksperimental dengan membandingkan kapasitas aerobik dan hemodinamik pasien SKA pasca intervensi koroner perkutan yang diberikan latihan aerobik saja dan kombinasi latihan aerobik dan penguatan selama 8 minggu. Hasil: : Dari April 2012 - Januari 2013 terdapat 20 subjek yang mengikuti penelitian ini sampai dengan selesai. Terdapat peningkatan kapasitas aerobik setelah perlakuan pada kelompok yang mendapat latihan aerobik saja maupun kelompok yang mendapatkan latihan aerobik ditambah dengan penguatan dengan selisih yang lebih besar pada kelompok latihan aerobik dan penguatan (0,75 + 1,09 vs 2,35 + 0,99) namun perbedaan yang bermakna hanya terdapat pada kelompok yang mendapatkan latihan aerobik dan penguatan (p

Judul Seri
-
Tahun Terbit
2013
Pengarang

Eva Permata Sari - Nama Orang
Deddy Tedjasukmana - Nama Orang
Sally Aman Nasution - Nama Orang
Retno Asti Werdhani - Nama Orang

No. Panggil
T13122fk
Penerbit
Jakarta : Program Studi Kedokteran Fisik dan Rehabilitasi.,
Deskripsi Fisik
xvii,97 hal., lamp. 11
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Edisi
-
Subjek
-
Info Detail Spesifik
-
T13122fkT13122fkPerpustakaan FKUITersedia
No image available for this title

Related Collection