Text
Uji validitas dan rehabilitas dizziness handicap inventory adaptasi bahasa indonesia sebagai alat ukur evaluasi kualitas hidup pasien gangguan keseimbangan, kajian di poliklinik neurotologi THT-KL-RSUPN Dr. Cipto Mangunkusumo = Cross cultural adaptation, validity and reliability test of evaluation of patients with balance disorder (a study in neurotology division ENT department at Cipto Mangunkusumo Hospital)
Dizziness merupakan keluhan gangguan keseimbangan yang sulit untuk diukur. Individu dengan keluhan dizziness sering memiliki kesulitan untuk melakukan aktifitas sehari-hari sehingga mengganggu kualitas hidup. Perangkat yang paling sering digunakan untuk menilai handicap pasien gangguan keseimbangan adalah kuesioner Dizziness Handicap Inventory (DHI). Sampai saat ini belum pernah dilakukan adaptasi kuesioner DHI ke bahasa Indonesia. Dizziness Handicap Inventory versi adaptasi yang valid dan reliabel dipergunakan untuk mengukur kualitas hidup, serta sebagai modalitas untuk menilai efektifitas hasil terapi pasien gangguan keseimbangan. Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan instrumen DHI adaptasi bahasa Indonesia yang sudah divalidasi dan reliabilitas yang teruji untuk menilai kualitas hidup pasien gangguan keseimbangan. Penelitian ini menggunakan desain potong lintang, dilakukan di poliklinik THT divisi Neurotologi FKUI-RSCM dr. Cipto Mangunkusumo pada bulan Agustus 2012 sampai dengan Februari 2013 terhadap pasien gangguan keseimbangan usia dewasa. Uji validitas dilakukan dengan uji korelasi Spearman dan mendapatkan korelasi yang bermakna pada seluruh butir pertanyaan pada tingkat signifikansi p
- Judul Seri
-
-
- Tahun Terbit
-
2013
- Pengarang
-
Daneswarry - Nama Orang
Jenny Bashiruddin - Nama Orang
Widayat Alviandi - Nama Orang
Raden Irawan Ismail - Nama Orang
Joedo Prihartono - Nama Orang - No. Panggil
-
T13080FK
- Penerbit
- Jakarta : Program Studi Patologi Klinik., 2013
- Deskripsi Fisik
-
xviii, 95 hlm. ; 30 cm
- Bahasa
-
Indonesia
- ISBN/ISSN
-
-
- Klasifikasi
-
NONE
- Edisi
-
-
- Subjek
-
-
- Info Detail Spesifik
-
-
T13080FK | T13080FK | Perpustakaan FKUI | Tersedia |
Masuk ke area anggota untuk memberikan review tentang koleksi