Text
Korelasi antara kadar retinol serum dengan kadar cathelicidin plasma pada penderita dewasa tuberkulosis paru = The Correlation between Concentrations of Serum Retinol and Plasma Cathelicidin among Pulmonary Tuberculosis Adults.
Tuberkulosis paru merupakan masalah kesehatan masyarakat, dan kesembuhannya tergantung dari kemampuan sistem imun yang melibatkan vitamin A. Namun defisiensi vitamin A umum terdapat pada penderita tuberkulosis. Melalui proses genetik, asam retinoat, salah satu bentuk vitamin A tubuh, berperan penting dalam proses pembentukan cathelicidin, suatu peptida anti mikroba yang membunuh bakteri tuberkulosis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui korelasi antara kadar retinol serum dengan kadar cathelicidin plasma pada penderita TB paru. Studi potong lintang yang melibatkan 44 penderita dewasa yang baru terdiagnosa tuberkulosis paru berdasarkan sputum BTA positif, belum mendapat obat anti tuberkulosis, fungsi hati dan ginjal normal, dan ALC >1000 sel/mm³, dilaksanakan di Jakarta pada bulan Mei sampai September 2011. Data usia, jenis kelamin, dan asupan vitamin A dengan metode FFQ semikuantitatif didapatkan melalui wawancara. Berat badan dan tinggi badan diukur untuk menentukan IMT. Dilakukan pengukuran kadar retinol serum dengan metode HPLC dan kadar cathelicidin plasma dengan ELISA. Batasan IMT 1000 sel/mm³, not receive tuberculosis regimen, was conducted in Jakarta, from April to September 2011. Structured questionnaire to obtain data on age, sex and semiquantitative FFQ to assess vitamin A intake were used. Measurements of weight and height were performed to calculate BMI. Venous blood analyzed by HPLC and by ELISA to assess concentrations of serum retinol and plasma cathelicidin, respectively, were done. Cut-offs of BMI
- Judul Seri
-
-
- Tahun Terbit
-
2012
- Pengarang
-
Eva Kurniawati - Nama Orang
Drupadi H.S. Dillon - Nama Orang
Sita Laksmi Andarini - Nama Orang - No. Panggil
-
T 12004fk
- Penerbit
- Jakarta : S2 PROGRAM STUDI ILMU GIZI., 2012
- Deskripsi Fisik
-
xvii, 94 lembar; Il., 30 cm; Lamp. 9
- Bahasa
-
Indonesia
- ISBN/ISSN
-
-
- Klasifikasi
-
NONE
- Edisi
-
-
- Subjek
- Info Detail Spesifik
-
-
T12004fk | T12004fk | Perpustakaan FKUI | Tersedia |
Masuk ke area anggota untuk memberikan review tentang koleksi